Tata Cara Memandikan Jenazah dalam Islam, Rangkuman Materi PAI Kelas 11 SMA

- 16 September 2021, 18:43 WIB
Tata cara memandikan jenazah secara lengkap untuk umat Islam.
Tata cara memandikan jenazah secara lengkap untuk umat Islam. /Pixabay/ soumen82hazra/

RINGTIMES BANYUWANGI – Memandikan jenazah merupakan kewajiban yag harus dilaksanakan oleh umat Islam ketika ada muslim yang meninggal dunia.

Dalam memandikan jenazah, ada tata cara dan syarat yang harus dipenuhi seperti jenazah harus orang Islam dan terdapat tubuhnya walaupun sedikit.

Sebelum mengetahui tata cara memandikan jenazah, berikut ini adalah orang yang berhak memandikan jenazah:

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 5 SD Halaman 68 Lengkap, Upaya Pembangunan Sosial

- Jika jenazahnya laki-laki maka yang memandikan hendaknya laki-laki, kecuali mahramnya atau suaminya.

- Jika jenazahnya perempuan maka yang memandikan hendaknya perempuan pula kecuali suaminya atau mahramnya.

- Jika jenazahnya adalah suami, maka yang lebih berhak memandikan adalah istrinya.

- Jika jenazahnya adalah istri, maka yang lebih berhak memandikan adalah suaminya.

- Jika jenazahnya adalah anak laki-laki atau anak perempuan yang masih kecilm maka perempuan atau laki-laki boleh memandikannya.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x