Pengaruh Pusat Keunggulan Ekonomi Terhadap Beberapa Bidang, Materi PKN SMP Kelas 9 Halaman 186

- 13 Oktober 2021, 14:16 WIB
Materi IPS SMP kelas 9 halaman 186 mengenai keunggulan ekonomi
Materi IPS SMP kelas 9 halaman 186 mengenai keunggulan ekonomi /Pixabay.com/Лариса Мозговая

2. Transportasi

Dalam kegiatan transportasi, keberadaan pusat keunggulan ekonomi juga membawa pengaruh besar.

Kegiatan ekonomi yang semakin berkembang di berbagai negara membuat interaksi sosial antar negara menjadi semakin sering dilakukan.

3. Lembaga Sosial Ekonomi

Dalam masyarakat Indonesia yang heterogen, terdapat berbagai jenis lembaga sosial yang saling berhubungan dan melengkapi dalam memenuhi kebutuhan masyarakatnya.

Baca Juga: Ketentuan Hewan, Pembagian Daging, dan Hikmah Kurban, Materi PAI SMP Kelas 9 Halaman 222

Keberadaan pusat keunggulan ekonomi juga berkaitan dengan bermunculan lembaga sosial ekonomi, dimana lembaga ini memiliki kegiatan dalam bidang ekonomi demi terpenuhinya kebutuhan masyarakat.

4. Pendidikan

Sumber daya manusia yang berpendidikan akan menjadi modal utama pembangunan nasional terutama untuk perkembangan ekonomi.

5. Pekerjaan

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah