Latihan Soal PTS UTS Kelas 12 SMA Bahasa Indonesia Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 20 Januari 2022, 12:27 WIB
Berikut ini latihan soal PTS UTS kelas 12 SMA Bahasa Indonesia menentukan jenis kalimat, pokok pikrian, dan kesimpulan.
Berikut ini latihan soal PTS UTS kelas 12 SMA Bahasa Indonesia menentukan jenis kalimat, pokok pikrian, dan kesimpulan. /Firmbee/pixabay.com//

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak latihan soal PTS UTS kelas 12 SMA Bahasa Indonesia dilengkapi dengan kunci jawaban untuk latihan mandiri di rumah.

Halo adik-adik kelas 12! Artikel ini merupakan kumpulan soal latihan lengkap dengan kunci jawaban yang diharapkan dapat membantu mengerjakan soal PTS UTS yang akan diadakan nanti.

Pada latihan soal kali ini, kita akan berlatih tentang menentukan jenis kalimat, pokok pikiran, dan kesimpulan dalam sebuah paragraf pada mata pelajaran Bahasa Indonesia semester 2, sehingga nantinya akan lebih mudah dalam menjawab soal PTS atau UTS.

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS Mapel Kimia Kelas 10 SMA Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 20 Januari 2022, berikut ini latihan soal dan PTS UTS kelas 12 SMA Bahasa Indonesia dan kunci jawaban.

1.Cermati paragraf berikut!

(1)Flashdisk merupakan salah satu alat yang dibutuhkan dan dipergunakan orang untuk menyimpan data penting. (2)Fungsinya untuk menyimpan dan menyalin file dari satu perangkat ke perangkat lainnya.

(3)Kapasitas flashdisk pun semakin besar dan beragam seiring dengan kemajuan teknologi. (4)Belasan tahun lalu, kapasitas flashdisk masih kisaran puluhan, lalu meningkat menjadi ratusan MB. (5)Saat ini, kapasitas flashdisk sudah mencapai satuan TB.

Kalimat tunggal dalam paragraf tersebut ditandai oleh nomor …

a.(2)

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x