Latihan Soal PTS UTS Kelas 12 SMA Bahasa Indonesia Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 20 Januari 2022, 12:27 WIB
Berikut ini latihan soal PTS UTS kelas 12 SMA Bahasa Indonesia menentukan jenis kalimat, pokok pikrian, dan kesimpulan.
Berikut ini latihan soal PTS UTS kelas 12 SMA Bahasa Indonesia menentukan jenis kalimat, pokok pikrian, dan kesimpulan. /Firmbee/pixabay.com//

Baca Juga: Latihan Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Fisika Kelas 11 SMA

4.Cermati paragraf berikut!

(1)Pendeteksi dalam pembangunan di sektor apapun tidak terlepas dari penguatan dan pemberdayaan Sumber Daya Manusia (SDM). (2)SDM yang berkualitas, andal, dan kuat merupakan kunci sebelum menggulirkan perencanaan dalam bentuk aksi nyata

(3)Negara-negara maju yang telah menorehkan sejarah, seperti Jepang, merupakan salah satu contoh negara yang berhasil meningkatkan kualitas SDM warganya. (4)Padahal setelah pengeboman kota Hiroshima, Jepang mengalami keterpurukan di berbagai sektor.

(5)Namun, pemerintah Jepang berusaha mengambil sikap strategis dan rasional terhadap masa depan negaranya, yaitu dengan bangkit kembali dari keterpurukan untuk menempuh pendidikan tinggi dalam upaya menguasai dan memiliki kekuatan skill dan ilmu pengetahuan.

Kalimat fakta dalam paragraf tersebut ditandai oleh nomor …

a.(2)

b.(4)

c.(5)

d.(3)

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah