5 Bansos yang Akan Cair di Bulan Februari 2022, Salah Satunya BT PKLW

- 5 Februari 2022, 08:45 WIB
Simak 5 bansos yang akan cair pada bulan Februari 2022 ini.
Simak 5 bansos yang akan cair pada bulan Februari 2022 ini. /Pixabay/RamanTalpada/

Usai melakukan pelatihan dan mendapatkan sertifikat kelulusan, peserta akan mendapatkan dana sebesar Rp600 ribu per bulan. 

Dana tersebut akan disalurkan selama empat bulan dengan jumlah yang sama. 

Baca Juga: Informasi Bansos Cair Februari 2022, Bantuan Tunai Rp600 Ribu Tersalur untuk Pedagang Kaki Lima

Selain itu, para peserta akan mendapatkan dana tambahan sebesar Rp150 ribu setelah mengisi tiga kali survei.

2. Bantuan Langsung Tunai (BLT)

Dana Desa BLT dana desa akan diberikan pada tahun 2022 dengan besaran Rp300 ribu per keluarga, pemerintah menetapkan anggaran dana desa 2022 sebesar 68 triliun. 

Dana sebanyak itu akan dibagi untuk 74 ribu desa di seluruh Indonesia. 

Baca Juga: Latihan Soal Matematika Materi Pengukuran Berat Kelas 2 SD, Lengkap dengan Kunci Jawaban

BLT Desa diberikan Rp300 ribu perbulan untuk setiap keluarga yang masuk kategori. 

Halim menjelaskan, sebanyak 40 persen dana desa akan digunakan untuk BLT, sedangkan sisanya untuk pemberdayaan masyarakat seperti program ketahanan pangan, penanganan Covid-19, dan pembangunan Desa.  

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah