Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 126-128 Persamaan Fungsi Kuadrat dan Pembahasan Ayo Berlatih 2.5

- 16 Oktober 2022, 09:30 WIB
Berikut pembahasan Matematika kelas 9 halaman 126-128 pada bab 2 persamaan fungsi kuadrat soal  Ayo Kita berlatih 2.5.
Berikut pembahasan Matematika kelas 9 halaman 126-128 pada bab 2 persamaan fungsi kuadrat soal Ayo Kita berlatih 2.5. /Pixabay.com/sasint

p = 30 - l
= 30 - 15
= 15

2. Sebuah segitiga siku-siku jumlah kedua sisi siku-sikunya adalah 50 cm. Tentukan ukuran segitiga siku-siku agar mempunyai luas maksimum.
Jawaban :

Misal a = alas, b = tinggi, dan c = sisi miring
a + b =  50
a  = 50 - b

Luas  = 1/2 x a x b
L(b)  = 1/2 x (50 - b)(b)
L(b) = 25b - 1/2b²

Maksimum jika  L'(b) = 0
25 - b = 0
b = 25

 Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 SMP Halaman 293, 294, 295, 296 Latihan 5.2 Kerucut No 1-5

a  + b =  50
a  + 25 = 50
a = 25

c = √a2 + b2
= √252 + 252
= 25√2

3. Seorang siswa memotong selembar kain. Kain hasil potongannya berbentuk persegi panjang dengan keliling 80 cm. 
Jawaban :

Keliling = 2 x (panjang + lebar)
80 = 2 x (p + l)
40 = p + l
p = 40 - l

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah