Daftar Wilayah dan Bank Himbara yang Akan Terima Pencairan Bansos PKH Tahap 4 di Termin 2

- 11 November 2021, 19:37 WIB
Berikut daftar wilayah beserta bank himbara yang diketahui akan menerima pencairan bansos PKH Tahap 4 di termin ke 2
Berikut daftar wilayah beserta bank himbara yang diketahui akan menerima pencairan bansos PKH Tahap 4 di termin ke 2 /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto


RINGTIMES BANYUWANGI - Simak deretan wilayah beserta Bank Himbara yang akan menerima pencairan bansos PKH Tahap 4 termin 2 2021.

Hingga jelang akhir tahun ini, Kemensos masih terus-terusan menggelontor berbagai bansos di seluruh pelosok wilayah.

Pencairan bansos juga telah dibocorkan pemerintah sejak kemarin. Bocoran terkait pencairan bansos khususnya PKH Tahap 4 kini terbukti nyata.

Baca Juga: 3 Cara Cek Waktu Pencairan Bantuan PKH Tahap 4 Tanpa Harus Bolak-Balik ke ATM

Diketahui, Kemensos baru menurunkan Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) yang berisikan tentang penyaluran dana PKH termin 1 sampai 8.

Hal ini tentu menjadi angin segar untuk seluruh KPM. Bahkan banyak informasi yang beredar bahwa PKH Tahap 4 sudah cair di beberapa wilayah.

Tidak heran, sebab pencairan termin 2 kali ini diperuntukkan di wilayah-wilayah berikut, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber pada Kamis, 11 November 2021.

Baca Juga: 6 Informasi Penting Pencairan PKH Tahap 4 November 2021, No 5 Paling Ditunggu

Bank Mandiri meliputi Sulawesi Utara, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, NTB, Maluku, Maluku Utara dan Gorontalo

Bank BRI meliputi Sulawesi Utara, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Papua, Papua Barat, NTB, NTT, Maluku dan Maluku Utara.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x