5 Bantuan Pemerintah Cair pada Februari 2022, Ada BLT Dana Desa dan KJP Plus

- 29 Januari 2022, 12:40 WIB
Ketahui 5 bantuan pemerintah yang dikabarkan siap dicairkan kembali pada bulan Februari 2022 nanti. Apakah Anda termasuk?
Ketahui 5 bantuan pemerintah yang dikabarkan siap dicairkan kembali pada bulan Februari 2022 nanti. Apakah Anda termasuk? /Pixabay.com/

2.Kartu Prakerja

Pemerintah telah resmi mengumumkan bahwa program Kartu Prakerja akan terus dilanjutkan hingga tahun 2022.

Rencananya, pendaftaran gelombang 23 akan dibuka pada Februari 2022 nanti.

Besaran bantuan yang didapatkan jika lolos dalam seleksi program Kartu Prakerja adalah Rp3,55 juta.

3.Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) atau biasa disebut dengan Kartu Sembako akan dicairkan kembali mulai Februari 2022 nanti.

Baca Juga: Info Bansos Terbaru untuk Nasabah PNM Mekar di Tahun 2022

Bantuan ini nantinya akan bisa dicairkan oleh KPM pada setiap bulannya sepanjang tahun 2022  nanti.

4.Program Indonesia Pintar (PIP)

Program Indonesia Pintar diberikan kepada para peserta didik yang masih menempuh pendidikan di tingkat sekolah mulai SD SMP hingga SMA.

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x