Cara Ampuh Mengusir Tikus di Rumah, Berantas dengan Bahan Dapur

5 November 2021, 13:00 WIB
Cara mengusir tikus di rumah dengan ampuh menggunakan bahan dapur. /pixabay.com/ stevepb

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak cara ampuh mengusir tikus di rumah dengan memberantasnya menggunakan bahan dapur.

Tikus merupakan salah satu hewan yang kerap masuk bahkan berkembangbiak di sekitar wilayah rumah Anda.

Biasanya tikus akan masuk melalui berbagai celah sempit yang ada di sekitar rumah Anda tanpa menyadarinya.

Baca Juga: 3 Bumbu Dasar Solusi Masak Cepat, Mudah Dibuat dan Praktis

Tikus menjadikan rumah sebagai tempat berlindung dari hewan lainnya di luar. Namun tikus juga memanfaatkan stok makanan di rumah untuk bertahan hidup.

Tak jarang, Anda menemukan berbagai stok makanan yang hilang begitu saja tanpa diketahui penyebabnya.

Ternyata tikus menjadi salah satu masalah dari hilangnya makanan hingga bahan masakan Anda.

Baca Juga: Cara Menyimpan Kangkung dalam Kulkas agar Tetap Segar, Tahan hingga 7 Hari

Lantas, bagaimana caranya agar bisa mengusir tikus di rumah dengan menggunakan bahan dapur?

Dilansir dari berbagai sumber pada Kamis, 4 November 2021, simak cara ampuh dalam mengusir tikus di rumah.

1. Bawang Bombai

Bawang bombai menjadi solusi untuk mengusir tikus di rumah dengan cara yang ampuh.

Baca Juga: Cara Membuat Sambal Bubuk Cabai Tabur Modal Rp10 Ribu, Tak Kalah Enak dengan Merk Terkenal

Bahan dapur ini memiliki aroma yang tidak disukai tikus karena aroma bawang yang keluar dari bombai saat dikupas.

Anda harus mengupas dan mencincang bawang bombai kemudian letakkan di wilayah yang potensial memerangkap tikus.

2. Lada Hitam

Bahan dapur selanjutnya yang bisa digunakan adalah lada hitam yang sering ditemui di berbagai masakan.

Baca Juga: Penyebab dan Cara Mengatasi Kanibalisme pada Ikan Lele

Bahan kimia pada lada hitam memiliki senyawa yang bisa meracuni hewan seperti tikus.

Cukup dengan menaburkan lada hitam bubuk di sekitar lokasi tikus bersarang, Anda bisa mengusir tikus yang kerap berkeliaran di rumah.

3. Minyak Kayu Putih

Bahan lain selain bahan dapur yang bisa digunakan adalah minyak kayu putih.

Baca Juga: Penyebab dan Cara Mengatasi Kanibalisme pada Ikan Lele

Aroma menyengat sepertui Eucaliptus dan peppermint sangat dibenci tikus sehingga ampuh mengusir tikus.

Cukup semprotkan minyak kayu putih ke beberapa sudut rumah tempat tikus sering datang.

Itulah cara ampuh dalam mengusir tikus dengan mudah dan cepat menggunakan bahan dapur.***

Editor: Suci Arin Annisa

Tags

Terkini

Terpopuler