Kadar Asam Urat Tinggi? Turunkan dengan 8 Langkah Mudah Berikut Ini

- 24 November 2020, 20:25 WIB
Ilustrasi asam urat.
Ilustrasi asam urat. /PIXABAY

RINGTIMES BANYUWANGI – Penyakit asam urat banyak diderita oleh orang-orang diseluruh dunia tidak memandang jenis kelamin. Kadar asam urat yang tinggi akan membuat rasa nyeri pada bagian persendian.

Asam urat merupakan hasil sisa metabolisme di dalam tubuh. Keberadaanya merupakan hal normal, tetapi menjadi tidak normal jika tubuh tidak bisa mengeluarkan sisa-sisa tersebut sehingga akan menumpuk membentuk kristal asam urat dan mengendap pada sendi.

Gejala asma urat yang sering terjadi yaitu pembengkakan, peradangan, kulit memerah, bahkan asam urat yang sudah kronis dan memburuk bisa merusak tulang dan tulang rawan.

Penyebab penyakit asam urat bisa disebabkan oleh beberapa faktor di antaranya makanan, gaya hidup, genetik, dan beberapa kebiasaan buruk seperti merokok.

Selain mengetahui faktor penyebab, lebih baik anda berkonsultasi kepada dokter ahli untuk mengetahui strategi pencegahan yang baik.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Berikut ringtimesbanyuwangi.com rangkum dari medicalnewstoday.com, 8 langkah menurunkan kadar asam urat tinggi secara alami.

Hindari konsumsi makanan mengandung tinggi purin

Senyawa purin terdapat secara alami di dalam bahan pangan. Makanan yang mengandung tinggi purin jika dikonsumsi akan diproses sehingga menghasilkan asam urat.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: medicalnewstoday


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x