8 Tanaman Hias yang Mampu Mengusir Nyamuk, Pastikan Punya Tanaman Ini

- 5 Desember 2020, 15:00 WIB
Ilustrasi nyamuk.
Ilustrasi nyamuk. /PIXABAY/WikiImages

RINGTIMES BANYUWANGI- Tanaman Hias bukan Cuma berfungsi untuk mempermanis ruangan atau pekarangan rumah saja. Ada pula tanaman hias yang berfungsi sebagai pengusir nyamuk.

Kehadiran nyamuk tentu sangat mengganggu karena juga dapat menimbulkan berbagai macam penyakit seperti malaria,  demam berdarah, dan lain lain.

Ringtimesbanyuwangi.com  mengutip dari kanal Youtube Fifteen tentang 8 tanaman hias yang mampu mengusir nyamuk.

Baca Juga: Tanggal Gajian Tiba, Shopee Gajian Sale Punya Promo Spesial buat Kamu!

Kebanyakan dari tanaman yang mampu mengusir nyamuk ini memiliki aroma yang kuat. Tetapi tetap tampak cantik jika diletakkan di dalam rumah sebagai hiasan.

Lemon Balm. Memiliki bunga putih dan aroma lemon yang lembut. Tanaman ini juga bisa  dimakan

Catnip. Mudah ditemukan dimana-mana. Tanaman ini mudah tumbuh, kadang juga menjadi gulma untuk tanaman lain.

Baca Juga: Dampak Pandemi pada Digitalisasi, Metode Pembayaran dengan Dompet Seluler  

Kemangi/basil. Bau menyenngat yang dikeluarkan membuat hama pergi. Termasuk juga lalat dan nyamuk. Dalam perawatannya dibutuhkan tanah yang leembab dan sinar mataharii yang cukup

Papermint.tanaman hias ini juga mengusir lalat, nyamuk dan juga semut.  Karena memiliki aroma yang kuat.

Serai. Diknal dengan ciri khas aroma yang dimiliki, tanman ini terbukti ampuh mengusir nyamuk.

Baca Juga: Cara Mudah Menanam Tanaman Hias Aglonema bagi Pemula, Anti Gagal

Sage, tanaman ini selain bisa menjadi tanaman hias pengusir nyamuk, juga bisa dikeringkan dan dijadikan semprotan. Sehingga bisa membuat sendiri semprotan pengusir nyamuk .

Rosemari, memiliki aroma kayu yang membuat nyamuk tidak betah berada di sekitar tanaman. Rosemari biisa tumbuh di semua iklim. Selain itu juga bisa digunakan untuk bumbu masakan.

Baca Juga: Heboh Adzan “Hayya Alal Jihad”, Ustadz Das’ad Latif: Bisa Jadi Hanya Untuk Cari Viral Saja

Marygold, bunga yang tak hanya ampuh mengusir nyamuk, tapi juga ampuh mengusir serangga lainnya dengan aroma yang kuat.***

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x