Siapa Sangka, Daun Pandan Ternyata Ampuh Atasi Asam Urat, Rematik hingga Diabetes

- 7 Desember 2020, 18:15 WIB
Jarang Diketahui, Berikut Manfaat Air Daun Pandan untuk Kesehatan
Jarang Diketahui, Berikut Manfaat Air Daun Pandan untuk Kesehatan /.*/ Foto : Prrtal Jogja/Siti Baruni

Baca Juga: 6 Cara Mengatasi Sakit Perut Karena Haid, Aman dan Tanpa Obat

Setelah dingin, minum air rebusan 3 gelas sehari, pagi, siang, dan malam.

Selain itu, daun pandan memiliki khasiat anti nyeri dan peradangan. Hal ini dapat membantu atau mengurangi nyeri-nyeri akibat peningkatan kadar asam urat maupun.

2. Menurunkan tekanan darah 

Salah satu khasiat ampuh daun pandan adalah untuk menurunkan tekanan darah. Ini adalah cara alami untuk meringankan gejala pusing, dan membantu mencegah stroke.

Baca Juga: 5 Obat Herbal yang Ampuh Mengatasi Sakit Perut, Salah Satunya Lidah Buaya

3. Meredakan Reumatik

Reumatik dapat dialami oleh orang tua maupun muda. Reumatik biasanya disebabkan oleh makan-makanan tinggi purin, seperti bayam, ikan teri, daging merah, kerang, dan alkohol.

Untuk mengobati reumatik anda bisa menggunakan ekstrak daun pandan sebagai obat gosok.

Untuk membuatnya, masukkan 50 ml minyak kelapa murni ke dalam panci dan panasakan dengan api kecil.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah