5 Tanda-Tanda Kadar Gula Darah Tinggi Semakin Parah, Awas Diabetes, Salah Satunya Kaki Kesemutan

- 10 Desember 2020, 21:05 WIB
Ilustrasi kesemutan
Ilustrasi kesemutan //Pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI – Sehat merupakan hal yang bisa dinikmati manusia sejak dini. Memastikan tubuh dalam kondisi yang sehat artinya manusia memperhatikan dan menghargai tubuhnya.

Tak hanya dijaga melalui berolahraga, kesehatan juga bisa dijaga manusia melalui pengaturan pola makan yang sehat dan kaya akan nutrisi.

Seperti diketahui, dewasa ini memiliki pola makan yang sehat dan penuh nutrisi menjadi tantangan tersendiri berkat banyaknya jenis olahan makanan yang beredar dipasaran dan memiliki kandungan gula yang tinggi hingga lemak trans tinggi.

Baca Juga: Tanggal Gajian Tiba, Shopee Gajian Sale Punya Promo Spesial buat Kamu!

Makanan tinggi kalori yang lumrah dikonsumsi ini tak disangka bisa menyebabkan datangnya penyakit dan masalah kesehatan jangka panjang.

Salah satunya adalah diabetes yang diakibatkan oleh konsumsi jenis makanan yang tinggi gula secara tak terkontrol. Tidak membatasi makanan bergula tinggi dalam keseharian bisa membuat masalah serius seperti diabetes.

Untuk mengetahuinya, Anda perlu memperhatikan beberapa tanda-tanda dari kemungkinan gula darah Anda sedang meninggi dan parah. Lantas, apa saja tanda tersebut?

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari SELF pada 10 Desember 2020, berikut tanda-tanda Anda memiliki gula darah yang tinggi dan parah.

Baca Juga: 5 Buah Terbahaya Untuk Penderita Diabetes, Bikin Kadar Gula Darah Melonjak Drastis Jika Tak Kontrol

  1. Sering buang air kecil

Seringnya Anda dalam membuang air kecil merupakan indikasi umum dari terlalu banyaknya kandungan gula dalam darah.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Self


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah