Penyebab Anak Bersikap Tidak Sopan, Orang Tua Lakukan Cara Ini untuk Hadapinya

- 20 Desember 2020, 17:30 WIB
ilustrasi penyebab anak tidak sopan
ilustrasi penyebab anak tidak sopan /pexels

Baca Juga: Waspadai Penipuan Lewat Kode QR Palsu, Begini Cara Melindungi Smartphone Agar Tidak Diretas

Maka biarkan saja mereka memakai baju warna biru tersebut, jangan memaksa mereka.

Hormati pilihan mereka jika mereka ingin melakukannya.

Jangan terlalu mengendalikan anak. Anda memang orang tua mereka, namun anak punya kendali atas diri mereka sendiri.

Baca Juga: 7 Makanan Dapur yang Dapat Mengurangi Risiko Stroke, Coklat Hitam Salah Satunya

  1. Orang Tua Sebagai Panutan

Penyebab lain mengapa anak menjadi bersikap tidak sopan adalah karena mereka melihat orang tua sebagai panutan.

Jadi, mereka secara alami meniru tindakan dan ucapan yang dilakukan orang tua mereka.

Orang tua bukanlah manusia yang sempurna. Kadang-kadang mereka bisa memaki dan berkata tidak sopan ketika emosi.

Baca Juga: Perawatan Kulit Sehat dan Cerah, 6 Skincare Wajib yang Harus Diketahui Pemula

Namun, jika Anda menunjukkannya di depan anak, maka secara naluri mereka akan menirunya.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Parenting For Brain


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah