5 Faktor yang Pengaruhi Kecerdasan Anak, Orangtua Perhatikan Hal Penting Berikut

- 21 Desember 2020, 11:30 WIB
Ilustrasi Faktor yang Pengaruhi Kecerdasan Anak.
Ilustrasi Faktor yang Pengaruhi Kecerdasan Anak. /Mael Balland/PEXELS/

Ada beberapa cara belajar. Bagaimana anak bisa memecahkan soal matematika? Apakah mereka tipe pendengar untuk memecahkan masalah? Atau mereka lebih suka menyelesaikan matematika melalui permainan fisik?

Menentukan jenis cara belajar anak dalam menyelesaikan masalah, seperti cara belajar dengan melihat, mendengaran, atau kinetik akan membantu mereka belajar lebih baik.

4. Waktu bermain

Anak-anak harus diberikan waktu untuk melakukan hal yang mereka sukai, terutama bermain secara langsung.

Baca Juga: Tak Ingin Terkena Diabetes? Segera Ketahui Penyebab Diabetes Berikut

Hal ini merupakan kesempatan mereka untuk menciptakan cerita mereka sendiri, menyelesaikan puzzle, atau memecahkan masalah secara mandiri.

Bermain adalah waktu anak untuk mendapatkan waktu mereka sendiri atau "me time", cara ini akan membantu menemukan passion mereka sendiri.

5. Nutrisi

Berikan anak makanan bernutrisi yang kaya akan asam lemak omega 3. Makanan yang mengandung nutrisi ini menurut penelitian dapat membantu perkembangan otak anak agar lebih cerdas.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Smartparenting.com.ph


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah