Turunkan Kadar Gula Darah dengan Air Rebusan Cengkeh dan Kayu Manis, Simak Penjelasannya

- 23 Desember 2020, 11:45 WIB
Air rebusan cengkeh dan kayu manis bisa turunkan kadar gula darah
Air rebusan cengkeh dan kayu manis bisa turunkan kadar gula darah /Pixabay

Selain vitamin, cengkeh juga tinggi akan kandungan mineral, seperti magnesium dan kalsium yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh, seperti dapat turunkan kadar gula darah.

Baca Juga: Penyebab Asam Urat Kambuh Mendadak, Batasi Konsumsi 6 Jenis Makanan Berikut

Tanaman herbal lainnya yang memiliki segudang manfaat baik bagi kesehatan, terutama dalam mengatasi diabetes yaitu kayu manis.

Kayu manis juga termasuk rempah yang biasanya digunakan sebagai bumbu dapur atau tambahan bahan pada masakan.

Sama halnya dengan cengkeh, kayu manis juga termasuk rempah yang dikeringkan dan diolah menjadi bumbu dapur dan pengobatan herbal.

Baca Juga: Waspadai 3 Jenis Pemicu Asam Urat Tinggi Berikut, Bikin Kambuh Mendadak

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Healthline, kayu manis termasuk jenis pengobatan diabetes yang dapat turunkan kadar gula darah.

Pada penderita diabetes, ekstrak kayu manis dapat membantu dalam menurunkan kadar gula darah.

Ekstrak kayu manis telah terbukti mampu meningkatkan sensitivitas insulin dengan menurunkan resistensi insulin pada sel.

Baca Juga: Tak Ingin Asam Urat Kambuh? Segera Cegah dengan 2 Jenis Obat Asam Urat Berikut

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x