3 Air Rebusan Penurun Kadar Gula Darah dengan Cepat, Olah Batang Serai Seperti Ini

- 6 Januari 2021, 20:00 WIB
Serai bisa menurunkan kadar gula darah dengan cepat.
Serai bisa menurunkan kadar gula darah dengan cepat. /Pixabay

Memiliki banyak manfaat sebagai pengharum makanan, nyatanya daun pandan juga menyimpan manfaat bagi penderita diabetes.

Daun pandan dipercaya mampu menurunkan kadar gula darah serta mengontrol gula darah dengan setelah konsumsi makanan tinggi gula.

Anda bisa merebus beberapa daun pandan yang sudah dicuci, kemudian letakkan dalam panci berisi air mendidih dan rebus selama beberapa menit. Setelah beberapa menit, angkatlah daun pandan dan dinginkan air rebusan daun pandan. Minumlah air rebusan ini setelah Anda makan.

Baca Juga: Loker BUMN Januari 2021, PT Telkom Indonesia Butuhkan S1 Semua Jurusan

3. Batang Serai

Kerap ditemui di dapur, ternyata batang serai tak hanya berfungsi menambah harum hidangan namun juga menurunkan kadar gula darah dengan baik.

Anda bisa merebus batang serai dalam air mendidih selama beberapa menit, kemudian minumlah setiap hari agar kadar gula darah terkontrol terutama bagi Anda penderita diabetes.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah