Obat Alami Penurun Kadar Gula Darah Tinggi, Konsumsi 11 Sayuran Terbaik Ini

- 10 Januari 2021, 19:45 WIB
Obat Alami Penurun Kadar Gula Darah Tinggi.
Obat Alami Penurun Kadar Gula Darah Tinggi. /Pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI – Menurunkan kadar gula darah adalah pilihan terbaik bagi penderita diabetes. Obat-obatan alami untuk mengelola diabetes dinilai cukup efektif dan menjanjikan.

Begitu juga dengan beberapa sayuran ini yang bisa disebut sebagai salah satu obat alami diabetes termanjur dalam menurunkan kadar gula darah.

Manfaat mengejutkannya lagi bahwa beberapa diantara sayuran ini dapat mengatur tekanan darah dan menurunkan kadar kolesterol tinggi.

Ringtimesbanyuwangi.com mengutip dari Boldsky pada 11 Januari 2021, berikut 10 sayuran terbaik untuk mengontrol kadar gula darah.

1. Brokoli

Brokoli paling cocok untuk penderita diabetes karena kandungan seratnya yang tinggi dan rendah kalori. Serta kaya vitamin A dan C.

Baca Juga: Obati Gula Darah Tinggi dengan Rempah Ini, Ampuh Menangkal Komplikasi Diabetes

Brokoli juga mengandung senyawa kaya sulfur yang disebut sulforaphane yang dapat membantu mengatur kadar gula darah tubuh.

2. Wortel

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x