Penyebab Diabetes Dini, Diantaranya Kebiasaan Buruk yang Sering Kita Lakukan

- 10 Januari 2021, 10:00 WIB
Kebiasaan buruk penyebab diabetes dini yang sering kita lakukan.
Kebiasaan buruk penyebab diabetes dini yang sering kita lakukan. /Pixabay.com/

RINGTIMES BANYUWANGI – Diabetes bisa menyerang siapa saja. Bukan hanya yang mempunyai riwayat penyakit sebelumnya atau pun yang sudah memiliki cukup umur.

Kebiasaan-kebiasaan buruk yang sering kita lakukan, tanpa kita sadari dan perhatikan bisa jadi salah satu penyebab utama diabetes dini.

Oleh karena itu, menghindari kebiasaan buruk sperti berikut ini bisa mengurangi risiko kita terkena diabetes dini. Bahkan mungkin dapat mencegah diabetes untuk kehidupan kita.

Baca Juga: Tanaman Hias di Kamar Tidur, Ini Dampak Positif dan Negatif Menurut Feng Shui

Ringtimesbanyuwangi.com mengutip dari Boldsky pada Minggu, 10 Januari 2021, berikut 5 kebiasaan buruk penyebab diabetes dini yang kurang diperhatikan oleh sebagian besar anak muda.

1. Merokok dan Konsumsi Alkohol

Telah diketahui bahwa anak muda saat ini memiliki kebiasaan buruk merokok dan juga minum alkohol pada usia dini.

Hal ini pun menjadi penyebab utama pemicu kondisi diabetes dengan mengganggu keseimbangan hormonal tubuh.

2. Tidur Yang Tidak Cukup

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x