6 Manfaat Ubi Ungu Untuk Kesehatan, Seperti Mencegah Diabetes dan Kanker

- 1 Februari 2021, 12:30 WIB
 Ubi ungu yang kaya manfaat.
Ubi ungu yang kaya manfaat. /pixabay.com/auntmasako/

RINGTIMES BANYUWANGI – Ubi dikenal dengan bentuk dan warna dagingnya yang beraneka ragam, mulai dari putih, oranye, hingga ungu.

Warna ungu pada ubi terjadi karena tanaman yang termasuk golongan umbi-umbian ini kaya akan zat yang bernama anthocyanin sehingga aman untuk dikonsumsi oleh manusia.

Bahkan ubi ungu banyak diolah menjadi pewarna alami pada makanan. Ubi ungu ini banyak ditemukan di daerah Asia dan Afrika, memiliki rasa manis serta aroma yang wangi.

Karbohidrat tidak hanya didapat dari beras atau nasi saja, tetapi juga bisa berasal dari ubi.

Baca Juga: 5 Manfaat Pare untuk Kesehatan, Mencegah Diabetes hingga Kanker

Ubi mentah kaya akan karbohidrat kompleks, serat makanan dan vitamin seperti vitamin B3, vitamin B6, vitamin C, folat, kalium serta magnesium.

Ubi ungu mengandung asupan vitamin hingga empat kali lebih banyak daripada kentang.

Berikut manfaat ubi ungu bagi kesehatan seperti dilansir Ringtimesbanyuwangi.com kutip dari kanal YouTube Kunci Sehat pada 1 Februari 2021

1. Mencegah kanker

Salah satu manfaat dari ubi ungu adalah bisa mencegah terjadinya berbagai jenis penyakit kanker.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x