Resep Buko Pandan Dessert Khas Filipina, Cocok untuk Menu Berbuka Puasa

- 2 Februari 2021, 09:45 WIB
Resep Buko Pandan Dessert khas Flipina
Resep Buko Pandan Dessert khas Flipina /Tangkapan Layar Youtube/Channel atha naufal/

 

RINGTIMES BANYUWANGI -  Buko pandan adalah hidangan penutup khas Filipina. Dalam pembuatan es buko panda bahan dasar utamanya adalah kelapa, dan memiliki aroma pandan.

Biasanya hidangan ini disajikan waktu dingin atau menggunakan es batu.

Rasanya yang segar, dan merupakan olahan es yang unik membuat banyak orang penasaran ingin mencicipi es buko pandan.  

Baca Juga: Resep Dorayaki Enak, Lembut dan Bikin Nagih

Buko pandan sendiri memiliki arti yaitu kelapa muda pandan dalam bahasa Filipina.

Es buko pandan ini identik dengan warna hijau segar dan rasa yang manis. Hidangan ini sangat cocok untuk menu berbuka puasa.

Tidak perlu pergi jauh ke Filipina untuk mencicipi es buko pandan, anda bisa membuat sendiri di rumah dengan mudah.

Baca Juga: Resep Muffin Coklat Super Lembut, Gampang Cara Bikinnya

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Youtube Fun Cooking with Yackikuka pada 2 Februari 2021, berikut resep bikin buko pandan.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x