5 Makanan Memperkuat Imun Tubuh, Sering Makan Bayam Ditengah Pandemi Covid-19

- 2 Februari 2021, 20:10 WIB
Bayam
Bayam /Pixabay/ThiloBecker

Apa saja kah makanan itu?

Baca Juga: 4 Makanan Pelemah Imun Tubuh, Batasi Makan Es Krim

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari UC Davis Health pada 2 Februari 2021, berikut makanan yang mampu memperkuat imun ditengah pandemi Covid-19.

1. Bayam

Jenis sayuran yang mengandung vitamin A atau beta karoten bisa memperkuat imun tubuh ditengah sebaran Covid-19.

Makanan kaya akan nutrisi tersebut membantu sistem usus dan pernapasan. Selain bayam, Anda bisa makan wortel, brokoli, hingga ubi.

2. Stroberi

Semua makanan yang mengandung vitamin C bisa memperkuat imun tubuh Anda. Buah citrus seperti jeruk, lemon, hingga berries seperti stroberi dan kiwi merupakan jenis buah yang tinggi akan vitamin C.

Anda bisa mengkonsumsinya mulai saat ini.

3. Alpukat

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: UC Davis Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah