3 Sayur Tinggi Purin, Bikin Asam Urat Mudah Kumat

- 4 Februari 2021, 19:10 WIB
Sayuran kembang kol.
Sayuran kembang kol. /Pixabay /IlonaF /IlonaF

RINGTIMES BANYUWANGI – Mengetahui berbagai jenis sayur yang tertinggi akan kandungan purin menjadi hal penting terutama bagi penderita asam urat.

Asam urat merupakan hal yang kerap menyerang kalangan usia tua dimana gejalanya mirip dengan rematik. Siapa sangka jika asam urat bisa mendera tubuh berkat konsumsi makanan sehat seperti sayur.

Hal ini karena bahan alami sayur pun memiliki kandungan purin yang tinggi dan menyebabkan asam urat mudah kumat atau kambuh.

Menjaga kesehatan merupakan kewajiban bagi setiap orang tanpa terkecuali walaupun berusia muda atau pun tua.

Baca Juga: Redakan Nyeri Asam Urat Pakai Kompresan Jahe, Begini Mengolahnya

Hal ini karena kesehatan adalah investasi paling berharga yang sebaiknya dijaga manusia sejak berusia dini. Menjaga kesehatan dapat dilakukan dengan menyeimbangkan aktivitas fisik rutin dengan pola makan yang sehat dan bernutrisi.

Namun banyaknya jenis makanan instan, olahan, hingga cepat saji agaknya sudah menjadi gaya hidup tersendiri di era ini.

Tanpa disadari, berbagai jenis makanan ini bisa menjadi masalah bagi kesehatan tubuh. Penyakit bisa timbul akibat konsumsi jenis makanan tinggi kalori secara berlebihan dalam kandungan gula, garam, hingga lemak trans.

Untuk itu, sebaiknya Anda menghindari jenis makanan tak sehat agar tak didera penyakit.

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x