4 Tanda Kadar Gula Darah Bermasalah, Waspada Jika Anda Mudah Haus dan Kesemutan

- 9 Februari 2021, 21:55 WIB
Kenali Penyebab Tangan Kesemutan Saat Bangun di Pagi Hari dan Cara Mengatasinya
Kenali Penyebab Tangan Kesemutan Saat Bangun di Pagi Hari dan Cara Mengatasinya /Pixabay/Andreas160578

RINGTIMES BANYUWANGI – Mengetahui tanda jika kadar gula darah bermasalah karena meninggi jadi hal penting terutama bagi penderita diabetes.

Diabetes akan mudah kambuh jika kadar gula darah bermasalah karena tinggi akibat berbagai hal.

Banyak yang menyebabkan gula darah naik, namun penyebab paling umum datang dari jenis makanan dan asupan.

Seperti diketahui, jenis makanan tertentu bisa membuat risiko diabetes menjadi tinggi yang terjadi akibat gula darah bermasalah dari waktu ke waktu.

Baca Juga: 6 Buah Rendah Gula, Penderita Diabetes Harus Konsumsi

Dewasa ini, menjaga kesehatan bukanlah hal mudah. Semakin praktisnya manusia dalam beraktivitas ditambah dengan jenis makanan olahan yang tinggi kalori seperti menjadi gaya hidup banyak orang yang dilakukan.

Jenis makanan tersebut memang susah ditolak karena kelezatannya. Namun tanpa disadari, kesehatan bisa terganggu jika makanan tersebut dikonsumsi tanpa kontrol.

Jenis makanan tertentu bsia membuat risiko kesehatn menurun dan membuat kualitas hidup Anda jadi rusak.

Mengetahui jika manusia berisiko terkena paparan penyakit akibat tak menjaga kesehatan menjadi hal yang harus sangat diperhatikan karena bisa membuat penyakit bahaya timbuk.

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: Self


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah