7 Warna Sperma yang Menandakan Kesehatan Pria

- 15 Februari 2021, 17:45 WIB
Kualitas dan kesehatan pria dapat dilihat dari warna sperma.*
Kualitas dan kesehatan pria dapat dilihat dari warna sperma.* /Pixabay/Darko Djurin/

RINGTIMES BANYUWANGI – Sperma menjadi salah satu bagian terpenting dalam proses reproduksi. Namun pernahkah Anda berpikir jika warna sperma yang dikeluarkan oleh setiap pria selalu berbeda-beda.

Cairan sperma yang dikeluarkan oleh pria dengan warna, tekstur, hingga aroma tertentu bisa menjadi indikasi ketidaknormalan yang menandakan kesehatan pada pria.

Ringtimesbanyuwangi.com telah melansir dari berbagai sumber pada 15 Februari 2021, berikut tujuh ciri-ciri warna sperma yang tidak sehat.

Baca Juga: ShopeePay dan Kitabisa.com Berbagi Kebahagiaan di Bulan Kasih Sayang Melalui Gerobak Usaha

Baca Juga: 4 Ciri-ciri Sperma Tidak Sehat, Perhatikan Warna hingga Kekentalannya

1. Bening

Ketika sperma yang dikeluarkan saat ejakulasi berwarna bening, maka ini bisa disebut dengan air mani. Air mani dalam kondisi ini berfungsi sebagai media untuk mengantarkan sperma berenang menuju sel telur.

Jika seorang laki-laki mengeluarkan sperma berwarna bening, maka hal ini adalah normal dan wajar yang menunjukkan bahwa dalam kondisi sehat.

Pada umumnya, air mani yang dikeluarkan encer dan tidak kental.

Halaman:

Editor: Kurnia Sudarwati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x