Mitos Larangan Ibu Hamil Mencukur Rambut Kemaluan, Simak Penjelasannya

- 16 Februari 2021, 13:30 WIB
Ilustrasi mitos larangan mencukur rambut bagi ibu hamil
Ilustrasi mitos larangan mencukur rambut bagi ibu hamil /istimewa/

RINGTIMES BANYUWANGI - Waktu hamil banyak sekali asumsi orang yang membuat takut untuk melakukan potong rambut.

Mencukur rambut kemaluan atau potong rambut saat hamil diperbolehkan atau tidak. Ini sering menjadi pertanyaan ibu hamil terlebih ketika memasuki kehamilah trimester kedua dan ketiga.

Padahal kehamilan merupakan moment sangat di nanti setiap pasangan, ketika mengetahui hamil, anda harus menjaga kesehatan tubuh dan janin bayi.

Baca Juga: 3 Aplikasi Kehamilan Terbaik untuk Memantau Perkembangan Janin, Wajib Diunduh

Dalam kehidupan akrab sekali dengan kata mitos saat hamil “memotong rambut saat hamil bisa menyebabkan bayi cacat” kalimat tersebut sering didengar dari lingkungan sekitar.

Di zaman modern dan serba canggih kini sudah ada alat pendeteksi kesehatan bayi dalam kandungan.

Penyebab terjadinya kelainan pada bayi yaitu kelainan genetik, kekurangan nutrisi, asupan yang dibutuhkan ibu hami atau virus penyakit tertentu.

Baca Juga: Cara Mengatasi Ketakukan Berhubungan Intim Setelah Melahirkan

Masalah yang sering muncul di ibu hamil terkait mencukur rambut kemaluan dan memotong rambut saat hamil adalah mitos. Karena tidak ada keterangan medis yang membuktikan hal ini membahayakan ibu hamil dan janin.

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari YouTube Generasi Milenial dan Youtube Dokter 24 pada 16 Februari 2021, berikut rangkuman mencukur rambut kemaluan saat hamil:

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x