7 Manfaat Daun Singkong untuk Kesehatan, Salah Satunya Mengatasi Anemia

- 24 Februari 2021, 14:45 WIB
Ilustrasi daun singkong.
Ilustrasi daun singkong. /Pixabay//

Baca Juga: Waspada, Keriput di Dahi Bisa Jadi Tanda Penyakit Berbahaya

2. Tinggi Serat

Daun singkong bisa dijadikan salah satu pilihan menu harian anda yang sedang menurunkan berat badan.

Hal ini karena kandungan serat yang dimilikinya. Daun singkong memiliki kandungan serat yang cukup tinggi, dan dapat memberi manfaat menurunkan berat badan, serta menjaga kesehatan pencernaan.

3. Mengatasi Anemia

Anemia merupakan jenis penyakit yang disebabkan kekurangan sel darah merah, penyakit ini dapat membuat seseorang mudah lelah, pusing hingga mengalami nyeri dada.

Kandungan zat besi dalam singkongberfungsi efektif membantu mengatasi penyakit anemia.

Baca Juga: Manfaat Benang Putih pada Pisang, Salah Satunya Bisa Turunkan Kolesterol 

4. Sumber Energi

Kandungan berbagai macam protein atau asam emino esensial yang terdapat pada daun singkong adalah sumber energi yang bermanfaat untuk manusia.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah