7 Gejala Penyakit Stroke, Salah Satunya Sering Kesemutan

- 1 Maret 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi orang mengalami gejala stroke.
Ilustrasi orang mengalami gejala stroke. /Pixabay

Gejala stroke sementara adalah timbul rasa pusing yang tidak biasa, rasa pusing seperti vertigo, orang yang mengalami vertigo erat kaitannya dengan penyakit stroke.

Sebab vertigo bukan suatu penyakit, namun suatu tanda terkena gejala penyakit.

6. Pandangan Kabur

Tanda gejala stroke mengalami pandangan kabur seperti yang dialami oleh penderita vertigo.

Ketika terserang vertigo berhati-hatilah bahwa anda akan terkena stroke di kemudian hari.

Rutin menjalani pemeriksaan ke dokter agar dapat mengetahui kondisi kesehatan anda.

 Baca Juga: 5 Akibat Terlalu Sering Mengeluarkan Sperma, Pria Wajib Tahu

7. Mati Rasa

Saat seseorang mengalami mati rasa pada salah satu tubuh bisa jadi mengalami gejala stroke sementara.

Mati rasa adalah kondisi seperti mencubit bagian tertentu tidak mengalami sakit.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x