5 Hal yang Dibutuhkan Anak Laki-laki dari Ayahnya

- 3 Mei 2021, 13:52 WIB
Ilustrasi ayah dan anak/Peran ayah sangat penting dalam membentuk karakter anak. Berikut beberapa hal yang dibutuhkan anak laki-laki dari ayahnya.
Ilustrasi ayah dan anak/Peran ayah sangat penting dalam membentuk karakter anak. Berikut beberapa hal yang dibutuhkan anak laki-laki dari ayahnya. /Pixabay/

2. Dia juga ingin dipuji

Pujian adalah salah satu hal yang dibutuhkan anak laki-laki dari ayahnya.

Beri anak anda pujian, seperti “aku bangga padamu, nak”, “kamu luar biasa”, “kamu hebat sekali”, “aku menyayangimu, nak,” dan sebagainya.

Beri pujian tersebut ketika anak berhasil mencapai sesuatu, atau ketika ia membutuhkan motivasi.

Pujian tersebut membuat anak berpikir bahwa ayahnya senang memiliki anak seperti dirinya.

Baca Juga: Pria Asal Sleman Tinggalkan Jabatan Manajer di BUMN Demi Ternak Kambing

3. Tunjukkan kegagalan anda

Tidak masalah menunjukkan kegagalan anda di depan sang anak. Hal ini karena guru terbaik adalah kegagalan.

Ketika anak laki-laki anda melihat ayahnya gagal dan menangani kegagalan dengan baik, maka ia akan berpikir bahwa membuat kesalahan itu tidak apa-apa.

Kesalahan juga bisa menjadi guru yang hebat karena anak laki-laki anda akan menjadi tangguh dan tidak takut menghadapi kegagalan.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: allprodad.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x