5 Kebiasaan Harian Penyebab Gigi Kuning yang Perlu Dihindari

- 29 Mei 2021, 06:00 WIB
Ada beberapa kebiasaan harian yang bisa bikin gigi kuning bahkan merusak enamel gigi hingga bikin gigi keropos, salah satunya minuman manis
Ada beberapa kebiasaan harian yang bisa bikin gigi kuning bahkan merusak enamel gigi hingga bikin gigi keropos, salah satunya minuman manis /Slavoljubovski//pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI – Ada beberapa kebiasaan sehari-hari yang bisa bikin gigi kuning walaupun sudah menyikat gigi secara rutin.

Gigi kuning seringkali mengganggu penampilan, dan terkadang membuat Anda menjadi risih.

Tanpa disadari ada beberapa kebiasaan harian yang bisa bikin gigi kuning seketika.

Ringtimesbanyuwangi.com melansir dari laman Brightside pada 28 Mei 2021, berikut ini kebiasaan-kebiasaan tersebut.

Baca Juga: 4 Obat Alami yang Ampuh untuk Menghilangkan Sakit Gigi, Coba Kunyit

1. Sering minum-minuman manis

Salah satu kebiasaan harian yang bisa bikin gigi Anda kuning adalah sering minum-minuman manis, salah satunya soda manis.

Soda manis bisa merusak enamel gigi Anda.

Untuk menghindari gigi kuning, Anda bisa menggantinya dengan sering minum es teh.

Es teh banyak mengandung asam malat, yang merupakan senyawa organik yang dapat memutihkan gigi.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: brightside


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x