4 Kebiasaan untuk Meningkatkan Kecerdasan IQ Seseorang, Seperti Bermain Alat Musik

- 7 Agustus 2021, 19:11 WIB
Bermain alat musik menjadi salah satu kebiasaan yang dipercaya mampu meningkatkan kecerdasan dan IQ seseorang, simak kebiasaan lain yang juga mampu meningkatkan kecerdasan dan IQ.
Bermain alat musik menjadi salah satu kebiasaan yang dipercaya mampu meningkatkan kecerdasan dan IQ seseorang, simak kebiasaan lain yang juga mampu meningkatkan kecerdasan dan IQ. /Pixabay

Baca Juga: 7 Makanan yang Dapat Memicu IQ Tinggi, Salah Satunya Cokelat

Maka untuk kalian yang sedang mempunyai waktu luang jangan menghabiskan waktu Anda untuk hal yang tidak berguna.

Mari luangkan waktu Anda untuk bermain alat musik karena selain bisa menghibur juga bisa meningkatkan kecerdasan dan IQ Anda.

2. Mengkonsumsi Makanan Yang Baik Untuk Otak

Seperti halnya dengan otot yang memiliki kekuatan dengan mengonsumsi beberapa makanan, begitupun dengan otak yang juga memerlukan asupan nutrisi guna meningkatkan kecerdasan otak.

Agar kinerja otak semakin maksimal maka konsumsilah makanan yang mengandung nutrisi baik untuk otak.

Adapun beberapa makanan yang baik untuk otak antara lain ikan berminyak, coklat hitam, Buah Berry, kacang-kacangan dan biji-bijian, kopi, alpukat, brokoli, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: 5 Zodiak yang Dinilai Memiliki IQ Tinggi, Anda Mungkin Salah Satunya

3. Tidur yang Berkualitas

Pada hakikatnya tidur adalah salah satu cara yang digunakan untuk mengisi kembali energi yang sudah terbuang setelah beraktivitas.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x