Cara Membuat Minuman Pencegah Virus ala dr Zaidul Akbar, Bantu Sehat di Kala Pandemi

- 16 Agustus 2021, 15:47 WIB
Cara membuat minuman pencegah virus secara alami ala dr Zaidul Akbar yang dapat meningkatkan kesehatan di kala pandemi
Cara membuat minuman pencegah virus secara alami ala dr Zaidul Akbar yang dapat meningkatkan kesehatan di kala pandemi /Pixabay/DagnyWalter

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak cara membuat minuman pencegah virus dengan menggunakan bahan-bahan alami ala dr Zaidul Akbar.

Minuman ini menggunakan rempah-rempah asli Indonesia yang bisa didapat dari lingkungan sekitar.

Dilansir dari akun instagram dr Zaidul Akbar pada 16 Agustus 2021, berikut ini cara membuat minuman pencegah virus ala dr Zaidul Akbar.

Baca Juga: dr Zaidul Akbar Ungkap Efek Membaca Al Quran Terhadap Virus Covid 19

Adapun bahan-bahan yang digunakan antara lain jahe, temulawak, kunyit, kencur, dan serai.

Kandungan sejumlah senyawa kimia dalam rempah-rempah ini mampu meningkatkan daya tahan tubuh sehingga terhindar dari berbagai virus dan penyakit.

Cara membuatnya antara lain cuci bersih semua bahan dengan air mengalir.

Baca Juga: Kenali Gejala Terkena Virus Marburg dan Cara Pencegahannya Menurut Ahli

Setelah itu potong tipis-tipis, masukkan dalam air dan masak hingga mendidih.

Halaman:

Editor: Lilia Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x