6 Hal yang Terjadi Jika Anda Berhenti Konsumsi Daging Merah

- 3 September 2021, 20:20 WIB
Simak penjelasan mengenai hal-hal yang dapat terjadi jika Anda memutuskan untuk berhenti mengonsumsi daging mentah.
Simak penjelasan mengenai hal-hal yang dapat terjadi jika Anda memutuskan untuk berhenti mengonsumsi daging mentah. /PIXABAY/tomwieden/

RINGTIMES BANYUWANGI - Yuk ketahui beberapa hal ini yang akan mungkin terjadi jika Anda berhenti mengonsumsi daging merah.

Pada umumnya, daging merah berasal dari sapi, babi, domba, kambing, dan juga kuda yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Selain protein, daging merah mengandung nutrisi yang dibutuhkan tubuh kita seperti Omega 3, zat besi, dan juga Vitamin B-12.

Namun, belakangan ini muncul istilah plant-based food, yakni pola makan berbasis nabati atau vegan.

Baca Juga: Manfaat Bawang Putih, dr Zaidul Akbar: Sebagai Antibiotik Alami

Alasan pola makan ini bermacam-macam. Ada yang ingin sekadar memperbaiki pola makan dan ada yang ingin menyelamatkan hewan.

Berikut adalah apa yang terjadi jika Anda merubah pola makan dengan mengeluarkan daging merah dari menu Anda. Seperti yang dilansir oleh The Healthy pada 2 September 2021.

1. Kehilangan Berat Badan

Daging merah termasuk makanan padat kalori.

Jika Anda ingin mengurangi berat badan, tentu berhenti makan daging adalah pilihan utama.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x