Cara Menanam Tanaman Hias Sansivera di Media Air, Lebih Estetik

- 6 September 2021, 14:52 WIB
Berikut cara menanam tanaman hias jenis sansivera dengan menggunakan media air, menambah kesan estetik.
Berikut cara menanam tanaman hias jenis sansivera dengan menggunakan media air, menambah kesan estetik. /Pixabay/KatiaMaglogianni

2. Cuci bersih akar dari tanaman hias sansivera dan usahakan jangan sampai ada tanah yang menempel pada akar.

Baca Juga: Cara agar Aglonema Cepat Bertunas dan Beranak Banyak, Cukup Pakai Satu Bahan

3. Bersihkan daun-daun sansivera menggunakan air mengalir agar bersih dari kotoran.

4. Diamkan dan tunggu beberapa menit hingga kering.

5. Siapkan gelas bening untuk memberi kesan estetik.

6. Masukkan tanaman hias tadi tang sudah kering.

7. Masukkan air ke dalam gelas hingga menutupi akar dari sansivera.

Itulah cara menanam tanaman hias Sansivera menggunakan media air, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x