Cara Membuat Kue Pukis Dijamin Enak, Berikut Bahan yang Dibutuhkan

- 6 September 2021, 17:31 WIB
Simak cara Mudah Membuat Kue Pukis dijamin enak, berikut bahan yang dibutuhkan dan langkah pembuatannya.
Simak cara Mudah Membuat Kue Pukis dijamin enak, berikut bahan yang dibutuhkan dan langkah pembuatannya. // instagram.com / @resep_kue_bunda /

3. Setelah itu masukkan margarin yang sudah dicairkan. Diamkan adonan selama 1 jam.

Baca Juga: Cara Mudah Memasak Terong Samabal Pete Teri, Berikut Bahan Yang Dibutuhkan
4. Ambil adonan sebanyak 1/2 gelas takar Beri coklat pasta dan 1sdm coklat bubuk. Aduk rata.

5. Panaskan cetakan. Setelah cukup panas masukkan adonan putih sebanyak hampir 3/4 cetakan lalu beri sedikit adonan coklat hingga tinggi adonan 3/4 cetakan. Setiap kali akan memasukkan adonan ke dalam cetakan, adonan harus diaduk-aduk supaya tidak banyak gas-nya.

6. Tutup cetakan dan biarkan hingga matang. Setelah matang, angkat dan keluarkan dari cetakan. Panas-panas oles/semir permukaan kedua sisi kulit pukis dengan margarin.

Itulah cara dan bahan yang dibutuhkan untuk membuat kue pukis, silahkan dicoba.***

 

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x