4 Snack Perusak Otak, Salah Satunya Permen Karet

- 7 Oktober 2021, 19:58 WIB
Simak snack perusak otak termasuk permen karet.
Simak snack perusak otak termasuk permen karet. /FREEPIK/master1305

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak snack perusak otak yang jarang diketahui seperti salah satunya permen karet.

Menyantap snack atau makanan ringan kerap dilakukan di waktu santai seperti saat istirahat kerja hingga sore hari.

Namun memilih jenis snack yang dikonsumsi juga penting karena akan berpengaruh pada kesehatan otak manusia.

Baca Juga: Setelah Pendarahan, Tukul Arwana Alami Pengerasan Pembuluh Darah Otak

Beberapa snack dengan kandungan bahan tertentu mampu merusak otak, namun tanpa disadari menjadi kebiasaan untuk dikonsumsi.

Dilansir dari laman Time of India pada Kamis, 7 Oktober 2021, simak jenis makanan yang merusak otak dan bisa membuat kinerja otak menurun.

1. Gula

Makanan dengan kandungan gula dan manis sangat buruk baik kesehatan karena menciptakan peradangan di dalam tubuh.

Selain sebagai sumber penyakit diabetes, gula juga mampu merusak kinerja otak dan memori manusia untuk kemampuan belajar dan memproses emosi.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x