Makanan yang Tidak Disangka Membuat Asam Lambung Naik Menurut dr Zaidul Akbar, Ternyata Bukan karena Pedas

- 3 November 2021, 18:13 WIB
Makanan yang Tidak Disangka Membuat Asam Lambung Naik Menurut dr Zaidul Akbar, Ternyata Bukan Karena Pedas
Makanan yang Tidak Disangka Membuat Asam Lambung Naik Menurut dr Zaidul Akbar, Ternyata Bukan Karena Pedas /Pexels.com/@cottonbro/

Namun asam lambung yang kerap dikaitkan dengan makanan pedas dan asam bukan menjadi hal satu-satunya dari peningkat asam lambung.

Makanan yang salah dikonsumsi akan mempengaruhi asam lambung yang berujung pada rasa perih di sekitar ulu hati.

Baca Juga: Obat Nyeri Pinggang Mudah dan Sederhana ala dr Zaidul Akbar

dr Zaidul Akbar memaparkan jika ada satu makanan yang tak diduga bisa membuat asam lambung naik dengan cepat.

Bahkan kajian keilmuan mengatakan jenis makanan ini tidak disadari menjadi perusak organ lambung.

Makanan yang tidak disangka dapat merusak lambung tersebut adalah tepung.

Baca Juga: Resep Obat Pegal Linu dan Nyeri Sendi ala dr Zaidul Akbar

“Tepung kurang saya anjurkan untuk orang-orang yang sakit lambung kayak begini, karena dinding-dinding usus akan terbuka," kata dr. Zaidul Akbar.

Bukan hanya tepung, namun semua olahan makanan yang menggunakan bahan dasar tepung juga harud dihindari bagi penderita asam lambung.

Jika dikonsumsi berlebihan, bahan olahan tepung bisa menyebabkan organ lambung menjadi rusak.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x