Cara Ampuh Mengusir Tikus di Rumah, Berantas dengan Bahan Dapur

- 5 November 2021, 13:00 WIB
Cara mengusir tikus di rumah dengan ampuh menggunakan bahan dapur.
Cara mengusir tikus di rumah dengan ampuh menggunakan bahan dapur. /pixabay.com/ stevepb

Dilansir dari berbagai sumber pada Kamis, 4 November 2021, simak cara ampuh dalam mengusir tikus di rumah.

1. Bawang Bombai

Bawang bombai menjadi solusi untuk mengusir tikus di rumah dengan cara yang ampuh.

Baca Juga: Cara Membuat Sambal Bubuk Cabai Tabur Modal Rp10 Ribu, Tak Kalah Enak dengan Merk Terkenal

Bahan dapur ini memiliki aroma yang tidak disukai tikus karena aroma bawang yang keluar dari bombai saat dikupas.

Anda harus mengupas dan mencincang bawang bombai kemudian letakkan di wilayah yang potensial memerangkap tikus.

2. Lada Hitam

Bahan dapur selanjutnya yang bisa digunakan adalah lada hitam yang sering ditemui di berbagai masakan.

Baca Juga: Penyebab dan Cara Mengatasi Kanibalisme pada Ikan Lele

Bahan kimia pada lada hitam memiliki senyawa yang bisa meracuni hewan seperti tikus.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah