7 Jenis Tanaman Hias Beracun, Bisa Sebabkan Muntah, Diare dan Gangguan Saluran Pernapasan

- 12 Januari 2022, 10:29 WIB
Berikut ini 7 jenis tanaman hias beracun yang membahayakan, ada Lidah Mertua, Aglonema hingga Sirih Gading
Berikut ini 7 jenis tanaman hias beracun yang membahayakan, ada Lidah Mertua, Aglonema hingga Sirih Gading /unsplash.com

Apabila seseorang terkena racun tanaman hias ini maka akan mengalami gangguan pencernaan, mual dan muntah apabila getah tanaman ini tertelan dalam jumlah banyak.

2. Lidah Mertua

Salah satu tanaman hias yang mengandung racun yaitu Lidah Mertua. Tanaman ini merupakan salah satu tanaman hias yang mampu membersihkan udara dari polusi.

Namun dibalik kecantikan dan khasiatnya tersebut ternyata tanaman hias Lidah Mertua juga mengandung racun yang menyebabkan gangguan pencernaan, mual, mutah dan diare.

Baca Juga: 7 Kesalahan Merawat Tanaman Hias Aglonema yang Sering Diabaikan oleh Pemula

3. Keladi

Tanaman hias Keladi mengandung racun pada bagian getahnya yang dapat menggangu kesehatan manusia.

Apabila getah tanaman hias ini tertelan maka akan menyebabkan gangguan saluran pernapasan.

4. Oleander

Racun tanaman hias jenia Oleander ini dapat menyebabkan ganguan pencernaan, mual, muntah dan diare.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah