Berikut 4 Tips Menjaga Kesehatan Mental di Tengah Pandemi Covid-19

- 8 Mei 2020, 12:50 WIB
/

 

PORTAL JEMBER – Dampak wabah COVID-19 tidak hanya dari segi ekonomi, tetapi juga berdampak pada berbagai aspek kehidupan termasuk dari segi kesehatan mental sebagian masyarakat.

 

Berbagai kekhawatiran dan kecemasan terjadi karena kondisi yang tidak menentu seringkali membuat perasaan cemas, was – was, tidak nyaman bahkan hingga stress.

 

Oleh karena itu, sangat penting untuk menjaga kesehatan mental agar tetap bisa berpikir positif dan semangat menjalani aktivitas meskipun harus berada #dirumahsaja.

Baca Juga: Gunung Es Terbesar di Antartika Akhirnya Retak?, Berikut Faktanya

Dr. Lahargo Lembaren,Sp.KJ, psikiater dari Pengurus Pusat Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Jiwa Indonesia menjelaskan bagaimana menjaga kesehatan jiwa di tengah wabah covid-19 ini.

Seperti dirangkum PORTAL JEMBER dari Official Youtube Pikiran Rakyat, berikut tipsnya :

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah

Sumber: portaljember.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah