3 Aplikasi Edit Foto di PlayStore yang Cocok untuk Posting Media Sosial

- 4 April 2022, 12:10 WIB
3 Aplikasi edit foto yang bisa kamu coba
3 Aplikasi edit foto yang bisa kamu coba /

RINGTIMES BANYUWANGI - Inilah 3 aplikasi edit foto di PlayStore yang cocok untuk kamu jadikan postingan di media sosial.

Dengan menggunakan 3 aplikasi edit foto di PlayStore, kamu bisa mempercantik tampilan sosialmu dengan lebih baik. 

Baca Juga: 5 Aplikasi HP Android Penyebab Boros Baterai, Salah Satunya Tinder

Berikut adalah aplikasi edit foto untuk mempercantik foto anda diunggah di media sosial, seperti dilansir dari kanal YouTube Irfanz Tech pada 7 Juni 2021.

1. PhotoRoom

PhotoRoom adalah urutan pertama aplikasi edit foto yang bisa kamu coba. Di aplikasi ini Anda bisa menemukan berbagai template menarik untuk ditambahkan ke foto Anda.

Selain itu, aplikasi ini juga menyediakan berbagai fitur menarik lainnya, seperti mengubah warna background dan kolase foto.

Baca Juga: Jaringan 5G Resmi Diluncurkan Besok, Simak Fakta yang Perlu Diketahui

Dengan ukuran yang ringan untuk RAM di HP, aplikasi ini wajib dicoba untuk membuat foto Anda terlihat lebih profesional.

2. Vaporgram

Setelahnya adalah aplikasi Vaporgram. aplikasi ini menyediakan fitur 3D yang akan membuat foto Anda terasa lebih nyata.

Filter dan effect didalamnya juga sangat menarik untuk dicoba, Anda juga bisa menambahkan stiker yang cocok untuk anak muda saat ini.

Bagi Anda yang menyukai foto bernuansa klasik, retro, dan vintage, Anda wajib menginstall Vaporgram pada HP Android anda.

Baca Juga: 5 Profesi yang Akan Digantikan oleh Mesin di Masa Depan

3. TouchRetouch 

Berikutnya ada aplikasi bernama TouchRetouch, dengan berbagai fitur spesial yang ada didalamnya.

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x