6 Tanaman Penangkal Sihir, Santet, hingga Gangguan Makhluk Halus

- 25 Juli 2022, 11:48 WIB
Berikut ini adalah 6 tanaman yang dipercaya dapat menangkal energi negatif seperti sihir hingga gangguan mahkluk halus.
Berikut ini adalah 6 tanaman yang dipercaya dapat menangkal energi negatif seperti sihir hingga gangguan mahkluk halus. /Instagram @puspita.rany28/

Pohon kelor bisa digunakan untuk menangkal sihir ataupun santet dan teluh. Bergai ilmu ghaib atau mistis, bisa ditangkal dengan menanam pohon kelor. Tanaman ini bisa ditanam di depan rumah.

Baca Juga: 3 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan yang Bisa Kamu Koleksi

Bahkan suatu kasus seperti kebal, ditembak tidak mempan, dibacok tidak mempan dapat dilunturkan dengan pohon kelor ataupun dari ranting yang ada daun kelor. Dengan daun kelor dan doa tertentu, kesaktian orang tersebut akan luntur.

5. Pohon pule

Pohon pule ini mempunyai energi positif yang luar biasa. Disamping memang daun dan juga kulitnya bisa digunakan sebagai obat secara ilmiah.

Selain dapat menyerap radikal-radikal bebas di udara, pohon pule ini, juga bisa menjernihkan udara secara mistis dan bisa digunakan untuk menangkal energi-energi negatif.

Baca Juga: 3 Tanaman Hias yang Diyakini Bisa Usir Jin dan Setan

6. Pring gading

Pring gading sangat bagus dan dipercaya sebagai penangkal santet, teluh, ataupun guna-guna, ataupun untuk menangkal energi negatif.

Pringgading ini juga bisa ditanam di depan rumah atau disekitar pekarangan rumah.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x