Simak Beberapa Tips Takut Gendut Karena Banyak Makan

- 22 Juni 2020, 13:52 WIB
ILUSTRASI makan banyak.*
ILUSTRASI makan banyak.* /Pexels /Andrea Piacquadio/Pexels

2. Berjalan-jalan
Berjalan selama tiga puluh menit setelah makan berat dapat membantu meningkatkan pencernaan, di samping itu juga dapat membantu menurunkan berat badan atau menjaga agar tidak mengalami kenaikan berat badan . Karenanya, dengan berjalan selama tiga puluh menit setelah makan banyak akan membuat tubuh kita menjadi lebih rileks.

3. Probiotik
Asupan probiotik secara teratur membantu menyeimbangkan kesehatan serta meningkatkan kekebalan usus. Dalam hal ini, anda bisa meminum yoghurt atau memakan tempe yang kaya protein setelah mengkonsumsi makanan yang berminyak.

4. Mengkonsumsi Buah dan Sayur Lebih Banyak
Mengkonsumsi buah-buahan dan sayuran membantu menyediakan cukup vitamin, mineral, dan serat bagi tubuh. Mulailah dengan memakan semangkuk salad dan sayuran segar setelah makan makanan yang berminyak atau sama sekali tidak makan makanan yang berminyak dan menggantinya dengan salad.

5. Tidur Nyenyak
Tidur membantu memperbaiki suasana hati dan menenangkan pikiran. Dengan tidur nyenyak dan rileks, kita dapat menghindari makan secara berlebihan.***( Nila Zulva Rosyida/Portal Jember)

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x