Metode Melatih Daya Imajinasi agar Terhindar dari Lupa

- 7 Juli 2020, 15:00 WIB
Ilustrasi imajinasi.*/
Ilustrasi imajinasi.*/ /

Pernahkah kalian ketika semasa kecil melihat awan lalu membentuknya dengan gambbar yang kita inginkan? Pasti pernah bukan? Bahkan sering. Sewaktu kecil ketika melihat awan, pasti akan membayangkan bentuk seperti mobil, rumah, rumput, daun bahkan wajah manusia.

Tanpa sadar kita sudah melatih imajinasi kita sejak kecil. Metode yang sederhana adalah melihat bentuk tersebut lalu siapkan alat tulis yang berwarna supaya hasilnya bagus dan mudah di ingat dan tak lupa siapkan kertas untuk menggambar.

Baca Juga: Cari Smartphone Gaming? Berikut Smartphone dengan Prosesor Snapdragon 710 Turun Harga

2. Mengubah Bentuk

Metode selanjutnya adalah dengan cara mengubah bentuk. Gambar merupakan salah satu yang disukai oleh otak, contoh simple nya adalah ketika kita melihat sebuah video atau televisi acara kartun, otak kita akan selalu mengingat kartun tersebut meskipun kita sudah dewasa. Karena bentuk atau gambar adalah salah satu media untuk mengingat.

Oke! Kembali pada metode yang akan kami jabarkan dalam buku karangan Yudi Lesmana ini. Yang perlu kita lakukan adalah menukar gambar abstrak menjadi gambar nyata yang mudah diingat oleh otak. Ada dua hal utama yang harus diperhatikan, yaitu bentuk dan tekstur.

Memang benar mengubah gambar abstrak menjadi sebuah gambar yang nyata tak semudah membalikkan telapak tangan, maka sebab itu inilah yang disebut disiplin dalam olahraga otak. Otak kita akan bekerja keras dalam mengubah sebuah gambar abstrak menjadi gambar yang bertekstur.

Baca Juga: Sering Dianggap Sepele, Ternyata Lima Kebiasaan Berikut ini Berbahaya bagi Kesehatan

Jika kita berusaha menukar antara gambar abstrak ke gambar yang bertekstur dengan mudah, itu artinya otak kita sudah “memanas” dan gambar-gambar selanjutnya akan lebih mudah dipecahkan.


3. Melatih Mengingat Urutan Gambar Abstrak

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x