Bagi Anda yang Ingin Memulai Bisnis Online, Cobalah 8 Cara Jitu Berikut ini

- 20 Juli 2020, 15:05 WIB
Gambar ilustrasi bisnis online
Gambar ilustrasi bisnis online /

RINGTIMES BANYUWANGI – Di zaman modern sekarang ini banyak sekali aplikasi yang bisa kita manfaatkan untuk kita jadikan peluang bisnis.

Maka dari itu kita harus cerdik dalam menggunakan media sosial ini. Dalam dunia bisnis biasanya seseorang gunakan online shopping.

Online shopping adalah kegiatan pembelian barang dan jasa melalui media internet.

Baca Juga: Berikut Keutamaan Bulan Dzulhijjah dibandingkan dengan Bulan yang Lainnya

Berikut ini langkah awal yang harus di pelajari untuk memulai bisnis :

1. Gunakan media sosial atau website

Jika Anda sudah punya website gunakanlah untuk memasarkan barang dagangan Anda.

2. Jangan lupa gunakan hastag atau mengumpulkan followers

Hastag dan followers sangat penting dan sebagai target Pemasaran, pilihlah target yang tepat .

Jika sudah dilakukan tahap awal mari kita dengan tahap ke dua :

Baca Juga: Warganet Mulai Curiga dengan Kekasih Yodi Prabowo, Setelah sang Kekasih Unggah Foto Mesra

3. Tentukan konsep

Menentukan konsep ini sangat perlu karna semua akan tersusun dengan rapi yang akan membuat konsumen tertarik

4. Menemukan pemasok dengan tepat

Ketika kita mulai berkecimpung di bisnis online ini kita harus memperhatikan Keberadaan supplier merupakan salah satu kunci bagi keberlangsungan sebuah usaha apabila ingin meningkatkan nilai usaha tersebut.

5. Mengiklankan Produk

Mulai lah memasarkan produk Di berbagai media yang Anda miliki seperti Instagram, Facebook dan iklan di Google miliki atau yang jadi dropship reseller bisa ikut memasarkan produk Anda.

Baca Juga: Kembali Berkarya, BCL Persembahkan Single Terbarunya untuk Almarhum Suami

6. Foto Produk Anda agar menarik

Karna biasanya konsumen sebelum membeli, mereka akan memperhatikan gambar produk yang akan mereka beli secara detail.

7. Berikan kontak informasi dengan jelas

Agar tidak kesulitan untuk melakukan kontak dengan pelanggan.

8. Terus lakukan inovasi

Bila nantinya bisnis online mulai berjalan dengan baik, pertimbangkan untuk mulai berinovasi dan melakukan pengembangan yang lebih inovatif lagi.***

 

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x