Ingin Kadar Kolesterol Cepat Turun, Cobalah Obat Herbal Bawang Putih

- 22 Juli 2020, 15:50 WIB
Bawang Putih
Bawang Putih /

RINGTIMES BANYUWANGI -  Di zaman modern ini, sebagian orang tetap memilih bahan herbal untuk mengobati penyakit kolesterol. 

Ada beberapa obat herbal yang dipercaya mampu menurunkan kadar kolesterol.
Beberapa tanaman ini dianggap dapat digunakan sebagai obat herbal kolesterol.

1. Daun salam

Daun salam yang biasanya kita buat untuk penyedap masakan ini ternyata mampu menurunkan kolesterol jahat dan juga bermanfaat untuk mengatasi asam urat.

Baca Juga: Inilah 7 Resep Masakan Rumahan Enak Murah dan Sederhana

2. Akar manis

Akar manis dinilai berpotensi menjadi obat herbal kolesterol. Pada penelitian yang dilakukan pada hewan uji, tanaman ini terbukti dapat menurunkan kadar kolesterol sekaligus kadar gula darah, dan mengandung antioksidan yang baik untuk kesehatan.

3. Kedelai

Kacang kedelai dan produk olahannya seperti tempe atau tahu, dianggap bisa sedikit membantu menurunkan kadar kolesterol jahat di dalam darah. Sehingga, jangan ragu untuk menambahkannya dalam menu harian.

4. Ketumbar

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x