Manfaat Kayu Secang Sebagai Obat Mujarab , Begini Cara Tradisional Mengolah Kayu Secang

- 3 Agustus 2020, 19:20 WIB
Kayu secang.*/
Kayu secang.*/ /Pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI - Kayu secang dikenal sebagai obat-obatan, manfaat kayu secang lainnya juga sering dijadikan sebagai minuman tradisional.

Kayu secang bahkan telah menjadi minuman favorit orang-orang kerajaan sejak zaman dahulu kala.

Banyaknya manfaat kayu secang berasal dari intisari kayu ini yang kaya akan berbagai kandungan bermanfaat.

Baca Juga: LOKER BANYUWANGI : Lowongan Pekerjaan di PT COBRA DENTAL INDONESIA

Beberapa senyawa yang terkandung dalam kayu secang di antaranya brazilin, brasilein, alkaloid, flavonoid, saponin, tanin, terpenoid, dan antrakinon.

Setiap potong kayu secang juga memiliki kandungan asam galat, delta-a phellandrene, oscimene, resin, resorsin, dan minyak atsiri.

Penasaran? apa saja sih manfaat dari kayu secang.

Simak berikut ini manfaat kayu secang sebagai obat mujarab :

Baca Juga: Terungkap, Ini Alasan Australia Berani Pasang Badan Hadapi China di LCS

1. Kaya Antioksidan

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x