Rekomendasi Masker Alami untuk Wajah Kering dan Berjerawat

- 17 Agustus 2020, 19:50 WIB
ILUSTRASI masker wajah.*
ILUSTRASI masker wajah.* /PEXELS/

Kompres susu ini dapat dilakukan selama 5 hingga 10 menit setiap kalinya.

Susu sangat bermanfaat untuk kulit teriritasi yang juga gatal.

Masker Buah Alpukat

Membuat masker dari buah alpukat adalah cara natural untuk menenangkan kulit kering.

Coba buat masker alpukat dengan memotongnya, lalu campurkan dengan satu sendok teh minyak zaitun.

Baca Juga: Lagu Banyuwangi, Kembang Kertas oleh Reny Farida

Kamu juga dapat menambahkan satu sendok makan madu untuk kulit yang sangat kering.

Oleskan masker ke wajah kamu, biarkan selama 15 hingga 20 menit dan kemudian cuci.

Lidah Buaya dan Mentimun

Lidah buaya merupakan tanaman yang memiliki sifat penyembuhan secara alami. Tanaman ini dapat diresapi dalam minyak dan digunakan sebagai pelembap alami.

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah