Tak Disangka, Rutin Minum Susu Beruang Dapatkan 5 Manfaat Ini

- 17 Agustus 2020, 21:10 WIB
Ilustrasi susu beruang.*/
Ilustrasi susu beruang.*/ /Bearbrand.co.id

Baca Juga: Lirik Lagu Makhluk Cantik oleh Frans D'Academy

3. Menetralisir racun

Kandungan susu memang terkenal sebagai penetral racun yang ada di dalam tubuh. Manfaat lainnya yang bisa didapatkan juga bisa memulihkan kondisi tubuh pasca sakit.

4. Sumber kalsium untuk tulang

Karena diolah dengan metode sterilisasi membuat susu beruang tidak kehilangan kandungan kalsium di dalamnya, sehingga bagus untuk menjaga kesehatan tulang agar terhindar dari radang sendi.

Mengonsumsi susu beruang juga tidak menimbulkan obesitas atau kegemukan karena kandungan lemaknya yang rendah.

Baca Juga: Lagu Wajib Nasional Maju Tak Gentar dari Ciptaan Cornel Simanjuntak

5. Mempercepat pengolahan energi

Beberapa kandungan vitamin B kompleks seperti vitamin B1, B2, B6, B12 di dalam susu ini dapat membantu mempercepat proses metabolisme untuk menghasilkan energi.

Untuk itu, susu ini cocok untuk anda yang sedang menjalankan program diet namun tetap membutuhkan nutrisi hewani.***

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah