Berikut Ini Beberapa Ikan Hias Air Tawar yang Terpopuler

- 22 Agustus 2020, 17:15 WIB
Ikan Hias
Ikan Hias /antara/

RINGTIMES BANYUWANGI - Ikan hias cukup di kenal di masyarakat untuk hiasan aquarium saat ini perkembangan ikan hias di Indonesia, mengalami kemajuan yang terus meningkat terutama ikan hias air tawar asli Indonesia.

Tidak semua ikan hias air tawar bisa di budidayakan loh. Bagi kalian yang penasaran apa saja jenis ikan hias air tawar yang bisa kalian budidayakan dan apa saja ikan hias yang paling populer di dunia.

Inilah beberapa ikan hias air tawar yang paling populer di dunia.

Baca Juga: Bayaran Influencer Pemerintah, ICW Sebut Mencapai 90,5 Miliar Rupiah

  1. Arwana Asia

Arwana Asia adalah salah satu spesies ikan hias air tawar dari asia tenggara.

Umum nya Arwana Asia memiliki warna keperak-perakan, arwana Asia juga di sebut ikan naga karena sering di kaitkan dengan naga dari metologi Tionghoa. Arwana Asia terdaftar dari spesies ikan langka yang berstatus terancam punah.

Baca Juga: Komedian Sarah Cooper Mendapat Spesial Komedi di Netflix

  1. Ikan Koi

Menurut feng shui, memiliki kolam ikan koi di rumah dipercaya dapat membawa hoki yang baik dalam karier, rumah tangga, dan kehidupan. Mau tahu apa makna dan keuntungan lainnya?

Ikan koi merupakan ikan kolam yang memiliki banyak jenis, seperti koi kohaku, koi sowa dan lainnya.

Selain memiliki keindahan warna dan corak, ikan ini juga ternyata dipercaya mampu membawa keberuntungan atau hoki bagi pemiliknya. Sehingga tak mengherankan kalau koi menjadi salah satu ikan yang banyak dihadirkan pada kolam di rumah.

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x